Mendesain Lantai Dapur

Mendesain Lantai Dapur – Dalam mendesain lantai dapur ada beberapa hal yang perlu anda perhatikan:
* Rencanakan permukaan lantai yang tahan gores , tahan panas, tahan minyak, tahan air, tahan uap, tidak licin, dan mudah dibersihkan serta dirawat.
* Rancanglah lantai dapur dengan memperhatikan ukuran dapur agar dapat disesuaikan dengan banyaknya keramik atau semen yang akan dipakai.
* Agar lantai mudah dibersihkan , aman dan tahan lama diskusikan bahan keramik yang tepat serta sesuaikan pula dengan budget yang dimiliki.
* Pilihlah warna, motif, dan bahan yang cocok atau serasi dengan kichen set atau dinding dapur agar lebih nyaman dan berkesan rapi Mendesain Lantai Dapur
[...] kayu – Alasan lain memilih lantai kayu sebagai alternative lantai rumah [...]