Jasa Desain dan Bangun Rumah Arsitek

Elemen Arsitektur yang Bisa Dicat

Penerapan metode pengecatan dapatanda aplikasikan pada elemen-elemen arsitektur baik interior maupun eksterior.

*EksteriorĀ  : elemen yang meliputi eksterior adalah Dinding luar, pengecatanterhadap dinding ini bertujuanuntuk menciptakan estetika terhadap tampilan rumah secara keseluruhan disamping sebagai pelindung terhadap pengaruh cuaca.

- Genteng :pengecatan terhadap genteng bertujuan untuk meindungi dari serangan jamur dan lumut.

- Pagar : elemen rumah yang terletak dibagian paling privasi ini juga harus tampil menarik karena mempengaruhi fasade rumah.

* Interior , yang termasuk elemen interior meliputi :

-Dinding dalam , mengecat dinding dalam berarti akan membuat tampilan ruang yang indah dan menciptakan kesan mood tertentu.

-Plafon, pada umumnya berbahan dasar gypsum atau tripleks. Cat water based cocok diterapkan pada bidang ini.

- Jendela dan pintu , untuk jendela dan pintu yang berhubungan langsung denganarea eksterior perhatikan ketahanan cat yang digunakan. Gunakan cat yang tahan terhadap sinar matahari maupun serangan jamur , rayap, air, serta fleksibel terhadap muai susut kayu,

- Lantai, jika lantai anda bukan berbahan keramik nelainkan kayu atau rabat beton anda dapat mengecatnya menggunakan cat khusus yang memang didesain khusus untuk permukaan horisontal. jadi jangan menggunakan cat tembok biasa.

-Perabot, dalam pengecatan perabot biasanya terdiri atas beberapa finishing yaitu pelitur, cat kayu, cat duco, dan cat melamik. Di antara tehnik tersebut finishing dengan cat merupakan yang paling efisien.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *


1 + five =

You may use these HTML tags and attributes: <a href="" title=""> <abbr title=""> <acronym title=""> <b> <blockquote cite=""> <cite> <code> <del datetime=""> <em> <i> <q cite=""> <strike> <strong>

Jasa Desain dan Bangun Rumah Arsitek